Migrasikan Konten Django Lama ke Jekyll

Para pengembang BlankOn Linux saat ini telah menggunakan Jekyll untuk beberapa situsnya, salah satunya adalah laman http://blankon.id. Penulisan konten berbasis Markdown dan situs statis merupakan pilihan yang diambil setelah beberapa tahun sebelumnya para pendahulu menggunakan Django untuk sebagian besar website mereka. Konsekuensinya konten-konten website lama yang berbasis Django tersebut perlu... [Read More]
Tags: BlankOn Linux

Cara Menginstall Python 3.6 di Debian 9 (stretch)

Debian 9 (stretch) secara default membawa python2.7 (default) dan python3.5. Saya sedang melakukan instalasi aplikasi yang ternyata membutuhkan Python versi 3.6. Pada beberapa tutorial di internet, menyarankan untuk menggunakan repo debian testing. Namun saat tulisan ini dibuat, saya cek repo debian testing memiliki python versi 3.8, sedangkan versi tersebut ketinggian.... [Read More]
Tags: Linux Debian

Mengunci Versi aplikasi di CentOS

Setelah catatan sebelumnya kita berhasil downgrade versi aplikasi di CentOS, ternyata saat kita lakukan yum update, aplikasi kembali dinaikkan versinya ke versi yang lebih baru. Tentunya hal ini menjengkelkan karena aplikasi project kita akan kembali error alias tidak jalan. [Read More]
Tags: Linux CentOS

Cara Downgrade Aplikasi di CentOS

Sebuah aplikasi yang ditulis oleh temen-temen developer terkadang hanya kompatibel dengan versi runtime tertentu pada bahasa pemrogramannya. Hal ini akan menuntut administrator agar dapat menyesuaikan dengan kebutuhan tersebut. [Read More]
Tags: Linux CentOS